Pelaksanaan program Sepeda Keren di Desa Karaganom
Administrator 20 Januari 2022 18:31:49 WIB
Sepeda Keren merupakan singkatan dari Sekolah Perempuan Disabilitas Anak dan Kelompok Rentan Lainnya. Program Sepeda Keren sendiri merupakan inovasi dari istri Bupati Trenggalek yaitu Ibu Novita Hardini. Sepeda Keren sendiri bertujuan untuk pembangunan yang insklusif.
Di Kecamatan Durenan, Sepeda Keren dibagi menjadi 2 Kelompok yaitu Keren 1 dan keren 2. Desa Karanganom masuk kelompok 2 yang beranggotakan Desa Karanganom,Desa Kamulan,Desa Gador,Desa Pakis,Desa Baruharjo, dan Desa Sumbergayam. Masing-masing desa mengirimkan peserta sejumlah 5 orang dan dilaksanakan sebanyak 6 kali pertemuan, yang terdiri dari TP PKK,KPM,Anggota BPD perempuan,Disabilitas dan Perwakilan anak, sedangkan untuk Narasumbernya dari Dinas Sosial Kabupaten Trenggalek.
Komentar atas Pelaksanaan program Sepeda Keren di Desa Karaganom
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Publikasi Infografis APBDes T.A 2025 dan Infografis Realisasi APBDes T.A 2024
- Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Bulan Januari-Februari Tahun 2025
- Uapa Desa Karanganom Memberantas Sarang Nyamuk untuk mencegah Penyebaran DBD
- Pelaksanaan Donor Darah bersama PKK Desa Karanganom
- Pelaksanaan Isra' Mikraj Taman Posyandu Tunas Bangsa Desa Karanganom
- Pertemuan Tindak Lanjut MTS Desa Karanganom
- Tasyakuran Labuh di Sumber Rejeki 3 Desa Karanganom