Musdesus Pembentukan Koperasi Merah Putih Desa Karanganom

Administrator 09 Juni 2025 08:15:40 WIB

Rabu, 21 Mei 2025 bertempat di Balai Desa Karanganom pada pukul 19.00 , BPD bersama Pemerintah Desa Karanganom mengadakan Musdesus Pembentukan Koperasi Desa Merah putih.

 

Adapun tujuan dari Pembentukan Koperasi Desa Merah Putih ini adalah sebagai bagian dari upaya meningkatkan ketahanan pangan nasional dan percepatan pengentasan kemiskinan di wilayah desa. Selain itu dengan pembentukan koperasi ini dapat membuka berbagai peluang seperti menciptakan lapangan kerja, meningkatkan taraf perekonomian, dan tentu saja tujuan inti dari koperasi itu sendiri yaitu memajukan kesejahteraan anggota dan masyarakat pada umumnya.

 

Penyelenggaraan Musdesus ini dihadiri oleh unsur perangkat desa, anggota BPD, babinsa, bhabinkamtibmas, ketua RT/RW, pendamping desa, kelembagaan desa, tokoh masyarakat ,tokoh agama dan tokoh perempuan.

Komentar atas Musdesus Pembentukan Koperasi Merah Putih Desa Karanganom

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung

Lokasi Karanganom

tampilkan dalam peta lebih besar